Kamis, 27 September 2012

Makanan apa itu menu dropdown
?bagaimana cara membuatnya? Dan apa kegunaan dari menu dropdown? Kode untuk membuat menu dropdown.


Menu dropdown ialah
menu pull-down yang berupa kumpulan teks dan link dalam 1 menu ringkas.
kegunaan menu dropdown
ialah untuk meringkas teks dan link, biasanya menu dropdown ini digunakan untuk wadah dari daftar
blogroll
(tukar link), bisa di gunakan untuk menu arsip juga.

Berikut cara pembuatan menu dropdown

Menu dropdown model biasa

<select onchange="document.location.href=this.options[this.selectedIndex].value;"> <option selected="selected" value="0">
judul dropdown
</option>
<option value="
http://alamat-link1.com
">dropdown link1</option>
<option value="
http://alamat-link2.com
">dropdown link2</option>
<option value="
http://alamat-link3.com
">dropdown link3</option>
<option value="
http://alamat-link4.com
">dropdown link4</option> </select>


Hasil dari kode menu dropdown diatas==>>


Menu dropdown model tombol

<form name="jump">
<select name="menu">
<option selected="selected" value="0">
Judul dropdown
</option>
<option value="
http://alamat-link1.com
">dropdown link1</option>
<option value="
http://alamat-link2.com
">dropdown link2</option>
<option value="
http://alamat-link3.com
">dropdown link3</option>
<option value="
http://alamat-link4.com
">dropdown link4</option>
</select>
<input type="button" onClick="location=document.jump.menu.options[document.jump.menu.selectedIndex].value;" value="GO">
</form>


Hasil dari kode diatas berikut==>>



NB: kode yang berwarna merah bisa diganti sesuai keinginan anda.OK
kata kunci yang bisa menemukan posting ini-

cara membuat menu dropdown, membuat menu dropdown, cara pembuatan menu dropdown, menu dropdown, kode untuk membuat menu dropdown, kegunaan menu dropdown, apa itu menu dropdown, dropdown menu, cara mudah membuat menu dropdown, menu dropdown adalah, membuat menu dropdow, menu dropdon.

Tidak ada komentar:

Pasang Emoticon Anda!

Posting Komentar

ayo komentari